Jamur Nusantara | 23-25 Agustus 2017 telah dilaksanakan Pelatihan Bisnis dan Manajemen bagi pelaku Ekonomi Kreatif di Hotel Zam-Zam Kota Batu, Bapak Suwarsono salah satu peserta dalam pelatihan tersebut mengaku sangat senang mendapat pelatihan tersebut oleh Badan Ekonomi Kreatif (BEKRAF) Republik Indonesia karena dapat meningkatkan pengetahuan nya tentang manajemen bisnis, khususnya dalam pemasaran Online serta mendapatkan jaringan usaha yang luas dalam pelatihan tersebut.
|
Bapak Suwarsono (Petani Jamur) |
Bapak Suwarsono atau yang biasanya di sebut
Bondan Jamur dalam facebook sehari-hari berprofesi sebagai petani jamur tiram yang berdomisili di Kota Batu Jawa Timur, Bondan Jamur melayani pembelian Jamur Segar, Bibit Jamur, Krupuk Jamur, Nutrisi Jamur. Dalam pelatihan yang diadakan oleh Bekraf tersebut Bondan Jamur membawa produk olahan jamur berupa krupuk jamur yang masih dalam pengembangan pasar.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar