Selasa, 29 November 2016

SEKOLAH JAMUR NUSANTARA

Malang, 20 November 2016 di Desa Sidodadi Kecamatan Ngantang telah diselenggarakan Sekolah Jamur Nusantara sebagai program pemberdayaan masyarakat di sektor agribisnis, khusus budidaya jamur tiram, melihat desa setempat memiliki potensi alam yang melimpa, membuat kegiatan pemberdayaan ini dilaksanakan ditempat itu. Permintaan akan jamur tiram segar yang sangat tinggi di Kecamatan Ngantang menjadi dasar kita sering membuat kegiatan ini karena ingin menciptakan petani-petani jamur tiram yang baru. Ibu Iva Savitri sebagai ketua penggerak PKK desa Sidodadi sangat menyambut acara pengembangan ekonomi ini untuk memberikan alternatif peluang usaha bagi ibu-ibu PKK.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar